langsung saja tanpa basa - basi , ini dia cara memperbaiki printer yang rusak
Kerusakan yang sering terjadi pada
printer adalah sebagai berikut :
1.) Paper Jam
Paper jam adalah kerusakan yang sering terjadi pada printer. Paper jam biasanya terjadi karena kotor, jenis kertas yang digunakan salah dan roller yang berfungsi untuk menggerakan kertas rusak.
Paper jam adalah kerusakan yang sering terjadi pada printer. Paper jam biasanya terjadi karena kotor, jenis kertas yang digunakan salah dan roller yang berfungsi untuk menggerakan kertas rusak.
Perbaikan :
Membersihkan
printer secara rutin dan menggunakan
jenis
printer yang tepat. Dan jika tabel paper
jam muncul, tarik kertas searah dengan jalur kertas nya jika ditarik ke belakang bisa merusak
printer.
2.) Toner Luntur
Hasil Cetakan luntur ketika disentuh tangan. Kemungkinan penyebabnya adalah fuser yang rusak / habis masa pakainya. Dianjurkan untuk segera mengganti fuser tidak perlu memperbaikinya karena Fuser biasanya sekali pakai lalu bisa juga karena toner cartridge yang rusak sehingga banyak toner yang keluar. Dianjurkan untuk segera menggati dengan toner cartridge yang baru.
Hasil Cetakan luntur ketika disentuh tangan. Kemungkinan penyebabnya adalah fuser yang rusak / habis masa pakainya. Dianjurkan untuk segera mengganti fuser tidak perlu memperbaikinya karena Fuser biasanya sekali pakai lalu bisa juga karena toner cartridge yang rusak sehingga banyak toner yang keluar. Dianjurkan untuk segera menggati dengan toner cartridge yang baru.
3.) Menarik semua kertas dari Tray
jika printer menarik semua kertas dari Tray (lebih dari satu lembar) maka kemungkinan besar pad yang bertanggung jawab untuk bertugas memisahkan kertas sudah rusak dan perlu diganti. Bisa juga karena kertas yang digunakan pada printer lembab, maka dari itu kibas kibas dahulu kertas sbelum dimasukkan kedalam tray printer.
jika printer menarik semua kertas dari Tray (lebih dari satu lembar) maka kemungkinan besar pad yang bertanggung jawab untuk bertugas memisahkan kertas sudah rusak dan perlu diganti. Bisa juga karena kertas yang digunakan pada printer lembab, maka dari itu kibas kibas dahulu kertas sbelum dimasukkan kedalam tray printer.
4.) Kehilangan Driver untuk Operating System tertentu
Tidak semua
printer mempunyai
driver untuk setiap OS, pada kasus ini yang terbaik adalah mengacu ke
manual printer dan cari tahu driver apa yang bisa menyimulasikan printer eksisting. Meskipun tidak semua fungsi printer tersedia pada waktu simulasi, namun setidaknya bisa mencetak seperti biasa.
5.) Berbayang
Berbayang merupakan kondisi dimana gambar tercetak dengan baik tapi ada gambar yang sama dengan warna yang lebih terang juga tercetak. Ini bisa terjadi karen aoutlet listrik yang mensumplai listrik ke
printer dengan begini, coba cek
outlet listrik dan hubungkan dengan
printer yang lain apakah masih mengalami hal yang sama atau tidak. Berbayang bisa juga terjadi karena Spare part yang rusak.
0 komentar:
Posting Komentar